Banyak Perusahaan Singapura Berminat Investasi di IKN, Termasuk Bidang Transisi Energi Tenaga Matahari

Avatar photo

- Pewarta

Jumat, 26 April 2024 - 13:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Presiden Jokowi dan Perdana Menteri Singapura Lee Hsien Loong. (Dok. Presiden.go.id)

Presiden Jokowi dan Perdana Menteri Singapura Lee Hsien Loong. (Dok. Presiden.go.id)

INFOESDM.COM – Perdana Menteri Singapura Lee Hsien Loong akan mengunjungi Indonesia untuk menghadiri Leaders Retreat Indonesia dan Singapura.

Leaders Retreat Indonesia dan Singapura akan berlangsung di Istana Bogor pada Senin (29/4/2024) mendatang

Dalam agenda pertemuan Presiden Jokowi dan PM Lee, kedua pemimpin akan menelaah 10 tahun kerja sama yang sudah dilakukan.

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi menyampaikan hal tersebut di Istana Negara, Jakarta, Jumat (26/4/2024)

Retno menyampaikan usai mendampingi Presiden Jokowi menerima kunjungan kehormatan  Menlu Singapura Vivian Balakrishnan terkait Leaders’ Retreat.

Retno mengatakan pada saat Leader’ Retreai  juga memastikan kerja sama dan kontinuitas hubungan baik kedua negara tetap berjalan.

Sejumlah isu akan dibahas, antara lain ketahanan pangan, transisi energi, dan termasuk pembangunan di IKN.

“Karena sudah banyak perusahaan Singapura yang  menunjukkan minat untuk bekerja sama investasi di IKN.”

“Termasuk di bidang transisi energi, khususnya untuk tenaga matahari,” kata Menlu Retno.

Menurut Retno, kunjungan ini merupakan yang terakhir sebelum ia menyerahkan pemerintahan kepada PM yang baru.

Begitu juga dengan Presiden Joko Widodo di mana tahun ini menjadi tahun terakhirnya dalam 10 tahun kepemimpinannya.

Rilisbisnis.com mendukung program publikasi press release di media khusus ekonomi & bisnis untuk memulihankan citra yang kurang baik ataupun untuk meningkatan reputasi para pebisnis/entrepreneur, korporasi, institusi ataupun merek/brand produk.

Wakil Perdana Menteri Singapura, Lawrence Wong, yang akan melanjutkan pemerintahan negara itu, juga turut hadir dalam Leaders’ Retreat.

“Ini menunjukkan betapa pentingnya hubungan bilateral antara Singapura dan Indonesia,” kata Retno.***

Berita Terkait

Dirjen EBTKE Eniya Listiana Dewi Raih Penghargaan Excellent Woman in Renewable Energy
Pengamat Energi Dorong agar Pelaksanaan Rencana Usaha Penyediaan Tenaga Listrik Dipercepat
Reduksi Emisi Menuju Net Zero Emission, Indonesia Terbitkan Enhanced National Determined Contribution
Termasuk Energi Baru Terbarukan, Perum Jasa Tirta I Sepakati Kerja Sama antar BUMN Tiongkok dan Indonesia
Energi Laut Menjadi Solusi untuk Kebutuhan Energi di Daerah yang Sulit Dijangkau oleh Listrik Konvensional
Riki Ibrahim dan Kamaruddin Abdullah Ucapkan Selamat Ulang Tahun Energi Terbarukan Indonesia
Duniaenergi.com Mengucapkan Selamat Ulang Tahun ke-25, Masyarakat Energi Terbarukan Indonesia
Pemerintah Berencana Tiadakan Cukai Etanol untuk Bahan Bakar, Ini Penjelasan Kementerian ESDM
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Selasa, 2 Juli 2024 - 10:42 WIB

Dirjen EBTKE Eniya Listiana Dewi Raih Penghargaan Excellent Woman in Renewable Energy

Jumat, 7 Juni 2024 - 13:23 WIB

Pengamat Energi Dorong agar Pelaksanaan Rencana Usaha Penyediaan Tenaga Listrik Dipercepat

Minggu, 26 Mei 2024 - 11:13 WIB

Reduksi Emisi Menuju Net Zero Emission, Indonesia Terbitkan Enhanced National Determined Contribution

Sabtu, 25 Mei 2024 - 08:11 WIB

Termasuk Energi Baru Terbarukan, Perum Jasa Tirta I Sepakati Kerja Sama antar BUMN Tiongkok dan Indonesia

Jumat, 17 Mei 2024 - 12:47 WIB

Energi Laut Menjadi Solusi untuk Kebutuhan Energi di Daerah yang Sulit Dijangkau oleh Listrik Konvensional

Selasa, 14 Mei 2024 - 17:22 WIB

Riki Ibrahim dan Kamaruddin Abdullah Ucapkan Selamat Ulang Tahun Energi Terbarukan Indonesia

Minggu, 12 Mei 2024 - 07:03 WIB

Duniaenergi.com Mengucapkan Selamat Ulang Tahun ke-25, Masyarakat Energi Terbarukan Indonesia

Sabtu, 4 Mei 2024 - 10:01 WIB

Pemerintah Berencana Tiadakan Cukai Etanol untuk Bahan Bakar, Ini Penjelasan Kementerian ESDM

Berita Terbaru