Raih 47,3 Persen Secara Head to Head, Prabowo Subianto Ungguli Ganjar Pranowo Berdasarkan Hasil Survei LSI

Avatar photo

- Pewarta

Kamis, 31 Agustus 2023 - 10:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto saat bersama Masyarakat. (Facbook.com/@Prabowo Subianto)

Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto saat bersama Masyarakat. (Facbook.com/@Prabowo Subianto)

INFOESDM.COM  –  Semakin dekat kontestasi Pilpres 2024, Lembaga Survei Indonesia (LSI) merilis hasil survei yang mengangkat tema Isu-Isu Nasional dan Peta Kompetisi Pilpres dan Pileg, Rabu, 30 Agustus 2023.

Dari beberapa kategori survei yang dilakukan, salah satunya adalah simulasi tertutup dua nama.

Dalam head to head dua nama tersebut, Menteri Pertahanan Prabowo Subianto dengan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo.

“Pada periode survei Agustus ini, Prabowo unggul dengan persentase 47,3% sedangkan Ganjar 42,2%,” terang Direktur Eksekutif LSI Djayadi Hanan dalam tayangan YouTube LSI..

Survei yang dilakukan pada 3-9 Agustus 2023 ini menggunakan teknik multistage random sampling.

Baca artikel lainnya di sini: LSI Sebut Erick Thohir Sebagai Cawapres Memiliki Kontribusi Positif dalam Mengerek Elektabilitas Capres

Dengan cakupan survei merupakan warga negara Indonesia yang telah mempunyai hak pilih.

LSI mewawancarai sekitar 1220 responden dengan tingkat margin of error 2.9% pada tingkat kepercayaan 95%.***

Berita Terkait

Prabowo Subianto di Depan Jokowi Ungkap Dirinya Malu Maju Lagi Kalau Kecewakan Kepercayaan Rakyat
Terkait Polemik Kebijakan LPG 3 Kilogram, Bahlil Lahadalia Tegur Ketua Komisi XII DPR RI Bambang Patijaya
KPK Jelaskan Soal Mantan Menkumham Yasonna Laoly Dicegah ke Luar Negeri di Kasus Harun Masiku
Kementerian dan Lembaga Punya Portofolio Lebih Khusus, CSIS Beri Respons Positif Kabinet Prabowo
Sempat Berbeda Pilihan Tapi Tetap Bersahabat, Presiden Terpilih Prabowo Subianto Sambut Baik Elit PKS
Soal Kemungkinan PDIP Gabung ke Koalisi Pemerintahan Prabowo Subianto, Partai Demokrat Beri Tanggapan
Muncul di Monas, Gibran Rakabuming Sambut Langsung Kedatangan Jokowi Beserta Ibu Iriana Jokowi
Rencana Pertemuan Megawati Soekarnoputri dengan Prabowo Subianto Ditanggapi Presiden Jokowi

Berita Terkait

Minggu, 16 Februari 2025 - 10:47 WIB

Prabowo Subianto di Depan Jokowi Ungkap Dirinya Malu Maju Lagi Kalau Kecewakan Kepercayaan Rakyat

Minggu, 9 Februari 2025 - 18:16 WIB

Terkait Polemik Kebijakan LPG 3 Kilogram, Bahlil Lahadalia Tegur Ketua Komisi XII DPR RI Bambang Patijaya

Kamis, 26 Desember 2024 - 09:21 WIB

KPK Jelaskan Soal Mantan Menkumham Yasonna Laoly Dicegah ke Luar Negeri di Kasus Harun Masiku

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 07:34 WIB

Kementerian dan Lembaga Punya Portofolio Lebih Khusus, CSIS Beri Respons Positif Kabinet Prabowo

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 15:05 WIB

Sempat Berbeda Pilihan Tapi Tetap Bersahabat, Presiden Terpilih Prabowo Subianto Sambut Baik Elit PKS

Berita Terbaru