Begini Respons Presiden Jokowi Saat Dirinya Bolak-balik Diajak Kampanye oleh Anaknya, Kaesang Pangarep

Avatar photo

- Pewarta

Senin, 29 Januari 2024 - 19:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Presiden Joko Widodo. (Facbook.com/@Presiden Joko Widodo )

Presiden Joko Widodo. (Facbook.com/@Presiden Joko Widodo )

INFOESDM.COM – Ketua Umum Partai PSI, Kaesang Pangarep ternyata sering mengajak Presiden Joko Widodo (Jokowi) berkampanye.

Jokowi juga membenarkan dirinya diajak putra bungsunya itu untuk ikut berkampanye.

“Oh iya, saya sudah diajak bulak balik, tapi sekali lagi, saya menyampaikan ketentuan Undang-undang saja.”

“Undang-undang Pemilu saja sudah ramai ya, tambahnya.

Akankan Jokowi berkampanye untuk putra sulungnya Gibran Rakabuming Raka, yang menjadi calon Wakil Presiden untuk Prabowo?

Jokowi langsung menyebut, jawaban dirinya soal ketentuan undang undang pemilu saja sudah ramai dibahas.

Lihat konten video lainnya, di sini: Inilah Momen Akrab Pertemuan Calon Presiden Prabowo Subianto dengan Pengusaha Aburizal Bakrie

“Wong ada pertanyaan, ya kan? Saya menyampaikan ketentuan Undang-undang saja sudah ramai” ujar Presiden Jokowi.

Sementara itu, Koordinator staf khusus Presiden, Ari Dwipayana mengungkapkan hingga saat ini belum ada rencana.

Ari Dwipayana dikonfirmasi apakah presiden Jokowi akan ikut kampanye pasca pertemuan dengan ketua umum partai dan tim di yogyakarta

“Sampai saat ini kan belum ada rencana kampanye” ujar Ari.

Rilisbisnis.com mendukung program publikasi press release di media khusus ekonomi & bisnis untuk memulihankan citra yang kurang baik ataupun untuk meningkatan reputasi para pebisnis/entrepreneur, korporasi, institusi ataupun merek/brand produk.

Artikel di atas juga sudah dìterbitkan di portal berita Topikpost.com

Jangan lewatkan untuk membaca artikel menarik lainnya, di portal berita Infoekonomi.com dan Nusaraya.com.***

Berita Terkait

Terindikasi Rugikan Keuangan Negara Rp60,04 Miliar, Proses Pengadaan di PetroChina International Jabung Ltd
Beredar Nama-nama Sebanyak 46 Kementerian Kabinet di Bawah Pemerintahan Presiden Prabowo Subianto
Terkait adanya Aktivitas Tambang Ilegal di dalam Kawasan IUP Milik PT Indotan, KPK Curigai PT Indotan
Hakim Cecar Penyebab Tambang Liar, Mantan Dirut PT Timah Mochtar Riza Pahlevi Tabrani Beri Tanggapan
Di Periode Mendatang, Program yang Belum Sempurna akan Diperbaiki oleh Presiden Prabowo Subianto
FEBI UIN STS Jambi, Siapkan Para Lulusan Memiliki Kompetensi Bisnis Digital
DPR Gelar Rapat Kerja Lanjutan dengan Menko Polhukam, Kemenkominfo, dan BSSN, Menteri Budi Arie Tak Hadir
Menteri BUMN Erick Thohir dan Menteri ESDM Bahlil Lahadalia Saksikan Jokowi Pamitan ke Rakyat di Pasar
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Selasa, 15 Oktober 2024 - 14:27 WIB

Terindikasi Rugikan Keuangan Negara Rp60,04 Miliar, Proses Pengadaan di PetroChina International Jabung Ltd

Senin, 7 Oktober 2024 - 13:18 WIB

Terkait adanya Aktivitas Tambang Ilegal di dalam Kawasan IUP Milik PT Indotan, KPK Curigai PT Indotan

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 08:34 WIB

Hakim Cecar Penyebab Tambang Liar, Mantan Dirut PT Timah Mochtar Riza Pahlevi Tabrani Beri Tanggapan

Selasa, 1 Oktober 2024 - 08:30 WIB

Di Periode Mendatang, Program yang Belum Sempurna akan Diperbaiki oleh Presiden Prabowo Subianto

Rabu, 25 September 2024 - 10:46 WIB

FEBI UIN STS Jambi, Siapkan Para Lulusan Memiliki Kompetensi Bisnis Digital

Rabu, 25 September 2024 - 07:57 WIB

DPR Gelar Rapat Kerja Lanjutan dengan Menko Polhukam, Kemenkominfo, dan BSSN, Menteri Budi Arie Tak Hadir

Selasa, 24 September 2024 - 14:40 WIB

Menteri BUMN Erick Thohir dan Menteri ESDM Bahlil Lahadalia Saksikan Jokowi Pamitan ke Rakyat di Pasar

Senin, 23 September 2024 - 10:06 WIB

KPK Periksa Peran Joice Triatman dalam Kasus Dugaan Korupsi Pengadaan Xray pada Badan Karantina Pertanian

Berita Terbaru