Evakuasi 3 Orang Relawan Rumah Sakit Indonesia di Gaza, Palestina, Kemlu: Akan Melalui Perlintasan di Rafah

Avatar photo

- Pewarta

Sabtu, 25 November 2023 - 16:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Menteri Luar Negeri Pahala Nugraha Mansury (Dok. Kemlu.go.id)

Wakil Menteri Luar Negeri Pahala Nugraha Mansury (Dok. Kemlu.go.id)

INFOESDM.COM – Wakil Menteri Luar Negeri (Wamenlu) Pahala Mansury memastikan tiga warga negara Indonesia (WNI) yang menjadi relawan Rumah Sakit Indonesia di Gaza, Palestina, hingga kini dalam keadaan aman.

Adapun ketiga relawan itu adalah Fikri Rofiul Haq, Reza Aldilla Kurniawan, dan Farid Zanzabil Al Ayubi.

Saat ini, ketiganya sedang menunggu kesempatan dievakuasi keluar dari Gaza.

ADVERTISEMENT

RILISPERS.COM

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Sampai dengan saat ini informasi yang kita terima demikian (WNI selamat),” ujar Pahala Mansury saat dikonfirmasi, Jumat (24/11/2023).

Menurut Pahala, Kementerian Luar Negeri akan terus memantau pergerakan evakuasu ketiga relawan itu.

Baca artikel lainnya disini: Kyai dari Mojokerto Sebut Prabowo – Gibran Pasangan yang Mampu Hadapi Berbagai Tantangan

Saat ini, lanjut dia, mereka masih harus melalui jalur di Rafah.

“Jadi informasi yang kita peroleh sampai dengan saat ini memang masih akan melalui perlintasan di Rafah, jadi kita tunggu saja,” ucap.

“Dan kita selalu berkordinasi dengan kedutan kita atau KBRI kita di Mesir untuk bisa memastikan bahwa ketiga warga tersebut memang bisa diseberangkan nantinya,” sambungnya, dilansir PMJ News.***

Berita Terkait

Api Sumur Minyak Blora Tak Padam, Warga Kehilangan Nyawa Hingga Tempat Tinggal
Api Masih Menyala di Sumur Minyak Pertamina Subang, Investigasi Dimulai
Bareskrim Usut Tambang Zirkon Ilegal, Wujudkan Iklim Usaha Tambang yang Adil
Pertamina Terseret Skandal PPT ET: KPK Telusuri Korupsi Investasi
Tersangka Migas Riza Chalid Terpantau di Malaysia, Paspor Sudah Dicabut
Skema Ilegal Tambang Nasional Terungkap: Jaminan Reklamasi Jadi Alat Legitimasi
Upaya Melacak Riza Chalid: Antara Data Malaysia dan Bantahan Singapura
Kasus BBM Merak: Riza Chalid Tersangka, Kejagung Fokus Kerja Sama Internasional

Berita Terkait

Senin, 18 Agustus 2025 - 12:01 WIB

Api Sumur Minyak Blora Tak Padam, Warga Kehilangan Nyawa Hingga Tempat Tinggal

Selasa, 5 Agustus 2025 - 14:35 WIB

Api Masih Menyala di Sumur Minyak Pertamina Subang, Investigasi Dimulai

Senin, 4 Agustus 2025 - 15:58 WIB

Bareskrim Usut Tambang Zirkon Ilegal, Wujudkan Iklim Usaha Tambang yang Adil

Kamis, 31 Juli 2025 - 08:29 WIB

Pertamina Terseret Skandal PPT ET: KPK Telusuri Korupsi Investasi

Kamis, 31 Juli 2025 - 08:04 WIB

Tersangka Migas Riza Chalid Terpantau di Malaysia, Paspor Sudah Dicabut

Berita Terbaru